Jakarta, MCN.com
– Gelar Munaslub Partai Berkarya tanggal Rabu 25 sampai dengan Jumat 27 Mei.
Bagi saya adalah NKRI harga mati, tidak ada kata lain, saya ulangi lagi bangsa Indonesia NKRI harga mati. Tidak ada kata lain, apalagi saya pensiunan dari militer, ya tahu betul bagaimana bangsa ini, militer adalah tulang punggung Indonesia tanpa militer Indonesia tidak bisa terjadi tapi untuk ini semua dari daerah, semua anggota dewan dari Sabang sampai Merauke itu saja,” ucap Lamadi ketika diwawancarai awak media.
Jadi belum tahu apa yang akan dibahas besok ini dan setelah dibahas dan itu yang kita terapkan di daerah masing-masing.
“Kita bertarung sekuat tenaga,
“Kita bisa masuk jadi wakil rakyat.
Jadi wakil rakyat dan cuman namanya saja DPR wakil rakyat tapi harus melihat bagaimana sih sebenarnya wakil rakyat kita ini itu? ” ujarnya.
Kalau dari saya mendapatkan target untuk satu kursi di kantor DPR sendiri, persiapan harus bagaimana menyatu dengan masyarakat, karena yang memiliki masyarakat sendiri,
Apa sih visi misi masyarakat hari ini, Apakah kita tahu tanpa kita tahu hatinya masyarakat maunya masyarakat itu saya belum bisa terpikir karena kita masih Munas, saya belum bisa bicara itu bagaimana dengan persiapan juga dan kesiapan untuk mewujudkan DPD PAC, itu harus benar-benar sudah mempersiapkan mata agar untuk menunjang verifikasi agar lolos, makanya hari ini dari DPP Ketua, Sekjen melakukan bimtek melakukan Munaslub agar partai ini bisa berbicara ke level atas tinggal hari ini kalau bisa ya memberikan semua wejangan berarti kita dari bawah dari DPC segala macam BPD DPW kita persiapkan adalah suara masyarakat yang kita harapkan
“Bagaimana berkarya, bisa berbicara, bisa maju dan bertarung sekuat tenaga dan bisa jadi pemimpin yang terbaik buat Indonesia,” tutupnya.
#MCN/RZ/RED
More Stories
Debat Calon Bupati Maluku Tenggara Usai, M.T Hanubun: Meskipun Berkompetisi, Tapi Tetap Bersaudara
Anggota DPRD Kabupaten Nagekeo Kristianus Garo: Penting Kerja Kemitraan dan Berjejaring
Seruan Pilkada Damai untuk Maluku Utara