Simeulue,- MCN.com
– Sebagai wujud kepedulian sosial terhadap masyarakat sekitar, Pangkalan TNI AL Simeulue menggelar aksi peduli terhadap masyarakat yang terkena dampak banjir di Desa Linggi, Kabupaten Simeulue, Senin (02/10/2023).
Komandan Pangkalan TNI AL Simeulue Letkol Laut (P) Dwi Herdian Saputra, M.Tr.Opsla., yang diwakili oleh Pjs. Paspotmar Lanal Simeulue Kapten Laut (P) Amir Husein Lubis memberikan bantuan sosial kepada masyarakat di Posko Siaga Banjir Desa Linggi, Kecamatan Simeulue Timur, Kabupaten Simeulue.
Bencana banjir tersebut berdampak pada 70 Kepala Keluarga (KK) rumah yang kurang lebih 200 orang.
(Pen Lanal Simeulue)
More Stories
Lanal Simeulue Sosialisasikan Penerimaan Calon Tamtama PK TNI AL Gelombang I Tahun 2025 di SMAN 1 Sinabang
Lanal Bintan Gelar Bakti Sosial dan Bakti Kesehatan Untuk Masyarakat
Lanal Simeulue Ikuti Virtual Conference Bimtek Pelaporan Informasi Bahaya Pelayaran Dalam Rangka Hari Hidrografi Tahun 2025